Berikut adalah cara mengatasi error saat membuka Microsoft Word :
1. Melalui MSConfig
1.1. Tekan Windows + R, ketik : msconfig lalu Enter / klik OK.
1.2. Pilih tab Services.
1.3. Aktifkan semua service yang ada dengan cara Enable all lalu pilih OK / Apply.
2. Melalui Menu Repair
Jika metode yang menggunakan setting pada msconfig tidak berhasil, maka gunakan Repair
2.1. Masuk Control Panel, pilih Uninstall a program.
2.2. Pilih Microsoft Office [sesuai versinya], lalu pilih Change.
2.3. Pilih Quick Repair ( jika Microsoft Office Word masih bisa dibuka maka menggunakan opsi Online Repair. lalu klik Repair.
2.4. Klik Repair.
2.5. Klik close