Tuesday, September 10, 2019

Membuat Owncloud Server di Windows Server 2008 R2

Langkah-langkah yang harus dilakukan untuk membangun OwnCloud Server di Windows Server 2008 R2 sebagai berikut :

1. Download Installer OwnCloud di : http://owncloud.org/install

2. Lalu extract file ZIP tersebut.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-002

3. Lakukan installasi XAMPP atau webserver yang lain. Pada tutorial ini digunakan XAMPP yang dapat didownload pada link : http://www.apachefriends.org/en/xampp-windows.html

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-003

4. Jalankan XAMPP, khususnya Apache dan MySQL.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-004

5. Selanjutnya copykan satu folder hasil extract Installer OwnCloud ke Folder :

C:\xampp\htdocs

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-005


6. Selanjutnya buka WebBrowser : localhost\owncloud atau ip\\owncloud

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-006

7. Atau kita buka WebBrowser : ip-server\owncloud  dan buat sebuah User dengan Privilleges Admin.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-007

8. berikut ini adalah tampilan Owncloud pertama kali.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-008

9. Pada tampilan Owncloud pertama kali ini, dapat dibuat sebuah User dengan Privilleges Admin.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-009

10. Selanjutnya sudah dapat dibuka tampilan akses OwnCloud.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-010

11. Selanjutnya buka menu user untuk melakukan administering OwnCloud lebih lanjut.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-011

12. Berikut ini tampilan untuk pengaturan konfigurasi OwnCloud.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-012

13. Selanjutnya dapat dibuat User baru dan Group baru sesuai keinginan.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-013

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-014

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-015

14. hal ini juga dapat mengatur limit storage per-user.

Install-OwnCloud-on-Windows-Server-2008-R2-016


Memunculkan Simbol & Emoji Pada OS Mac

  Memunculkan Simbol & Emoji  1. Buka aplikasi Pages / Notes pada Macbook. 2. Klik pada Menubar Edit --> Pilih Emoji and Symbols a...