Thursday, August 25, 2022

Membuat VPS pada Google Cloud

 

Google Cloud Platform merupakan layanan cloud dari Google yang terdiri dari berbagai produk seperti Compute, Storage, Networking, Big Data, Machine Learning, dan IoT. Pada tutorial ini kita belajar bagaimana cara membuat VPS (Virtual Private Server) di Google Cloud Platform.. Untuk membuat VPS maka harus membuat SSH Key terlebih dahulu yang digunakan untuk login ke VPS sebagai pengganti password. Baca artikel  SSH key di Linux dan Windows.

Sebagai contoh SSH key yang dibuat seperti di bawah ini, yang akan menjadi username untuk login ke VPS.

ssh-rsa AAAAB3NzaC1yc2EAAAADAQABAAABAQD1uomfEik5+0rz43s5cOT1lyKWltG/BeeOocEO20GaO5fKfasSU99IvjWps5KE52J5eL0WBh1udgtbusJ5fKzQHOEG6SPcmkkzpjeOlfSk6O50n1FsEEGPMhPi35lR0+BDWudMuVNqxdD90xXT9yinVaKdCza8Gqnl9YAeJJHz3PbvhPMXTvrrKXVSkUcu9SicG//6Yw0EDtOZ0BjMi7SBdLcz/H5N1Oib0l7lwGX4JNcU7ptf9PQVg2Uss+IXxhNzbtBUs1++fYH5kSJKN3nz/VMEfYqfid0UDblWGnYb1EDIfE8nYEQ1U31tfjEJUUZZz0ijmWNNotPrlNMnLpJX aceng@cengkareng

Sebelum membuat VPS pada Google Cloud, maka perlu melakukan pendaftaran atau pembuatan akun tersebut , untuk cara pembuatan akun Google Clound bisa baca pada artikel : Mendaftar Google Coud Platform

Berikut adalah cara membuat VPS pada Google Cloud 

1. Login ke Google Cloud Platform

2. Lalu masuk ke Console Google Cloud. pada menu Compute Engine --> VM instances,  klik Create.


3. Isikan data seperti penjelasan dibawah 

  • Name, menjadi nama VM instance sekaligus hostname.
  • Zone, lokasi server. Beda lokasi bisa berbeda biaya sewa, misalnya lokasi server di Amerika lebih murah dari lokasi server di Singapura.
  • Machine type, spesifikasi CPU (processor) dan RAM. Klik Customize untuk mengubah spesifikasi.
  • Boot disk, pilih sistem operasi dan besaran kapasitas disk sistem.

  • Identity and API access, aplikasi yang berjalan dalam VM instance ini dapat diatur agar bisa mengakses Cloud API. Akses API ini bisa dinonaktifkan dengan memilih No service account.
  • Firewall, centang Allow HTTP traffic dan Allow HTTPS traffic jika ingin mengijinkan akses ke web server. Opsi firewall lain berada di menu pengaturan VPS network --> Firewall rules.


  • SSH Keys, paste SSH key yang telah dibuat. Bisa memasukkan lebih dari satu SSH key. Ada SSH key yang dapat mengakses semua VM instance, centang Block project-wide SSH keys jika tidak ingin memasukkan SSH key tersebut.
Setelah itu klik Create. 


4.  VPS / VM instances sudah aktif. External IP merupakan public IP dari VPS, dan Internal IP merupakan private IP dari VPS.

5.  Remote shell ke VPS melalui SSH client di browser. Jadi jika ada masalah tidak bisa me-remote VPS melalui SSH client dari desktop masih bisa mengaksesnya melalui browser.




Baca artikel yang berkiatan :


Wednesday, August 24, 2022

Remote PC Dengan HP Andriod menggunakan AnyDesk

 


Berikut cara remote HP Android ke PC dengan AnyDesk

1. Tap Anydesk pada HP Android


2. Isikan ID Anydesk PC yang mau diremote



3. Isikan password, jika di clent pc yang mau diremote sudah setting password untuk diremote, Centang Log in .... untuk lain kali tidak perlu lagi masukan password


Keterangan :
jika diclient sudah disetting password

4.Jika tidak maka pada client PC yang diremote , klik Accept untuk mengijinkan


5. Tampilan remote di HP Android


Jika sudah remote pc client, maka bisa melakukan apapun pada pc client tersebut sejauh diberikan hak akses yang dibutuhkan




baca juga artikel yang berkaitan :

Tuesday, August 23, 2022

Instal Microsoft Office pada Android

 


Berikut adalah cara install Microsoft Office pada OS Android :

1. Android Versi dibawah 4.4

1.1. Buka Google Play lalu cari  Microsoft Office Mobile, lalu tap Install


1.2. Kemudian Tap Accept


1.3. Setelah selesai install, jika ingin langsung menggunakan Tap Open untuk memulai Microsoft Office


1.4. Atau dapat juga ditemukan pada All Application ( 3 titik )


1.5. Microsoft Office Mobile, memiliki icon Office Mobile, Tap jika ingin menggunakan




2.Android 4.4 atau versi diatas

2.1. Buka Google Play lalu cari   Microsoft Word , Microsoft Excel , Microsoft PowerPoint, lalu tap Install 

catatan : pada artikel ini install Microsoft Word, untuk yang lain caranya sama )


2.2. Kemudian Tap Accept


2.3. Centang Download using Wi-Fi only lalu Tap Proceed


2.4. Setelah selesai install, Tap Open untuk memulai Microsoft Word


2.5. Hasil installasi dapat ditemukan pada All Application ( 3 titik )

2.6. Pilih Microsoft Word Tap jika ingin menggunakan



Baca artikel yang terkait dibawah ini :


Monday, August 22, 2022

Mengatasi Share Folder & Server yang tidak bisa diakses



Kadang-kadang dalam beberapa kasus, mengalami hal tidak bisa mengakses file sharing dan server melaui IP. Hal bisa disebabkan karena update windows untuk  memperbaharui sistem OS.  Jangan kuatir pada artikel kali ini akan menjelaskan cara mengatasinya.

Berikut adalah cara mengatasi Pc yang tidak bisa mengakses Share Folder Server

1. buka gpedit.msc . menekan Ctrl + r di keyboard kemudian ketik gpedit.msc lalu enter.


2. Pada layout Local Group Policy Editor, pilih Administrative Templates lalu klik Network.


3. Kemudian klik Lanman Workstation.


4. Double klik pada Enable insecure guest logons.


5. Selanjutnya pilih Enable lalu  klik OK.



Menghapus PIN Login pada Windows


Berikut adalah cara meremote atau menghapus PIN Login pada Windows :

1. Klik Start -- Setting 


2. Klik Account


3.  Pilih Sig-in-options --> Windows Hello PIN --> Remote


4. Windows menampilkan peringatan. Klik "Remote"


5. Masukan login pada email hotmail pertama kali menginstall, hal ini diperlukan untuk mengkonformasi, lalu klik OK


Setelah itu resatart Windows maka tidak perlu masukan PIN lagi


Baca juga artikel yang terkait :


Setting Email di Android

 

Berikut adalah cara melakukan setting email pada HP Android :

1. Cek Secure SSL/TLS Settting pada mail server 


2. Tap Setelan / Settings. Kemudian pilih Email.


3. Memilih Menu Other(POP3/IMAP)

Pilih Other (POP3/IMAP) lalu lakukan setting email dengan domain perusahaan di Android.


4. Memilih IMAP

Gunakan IMAP, karena IMAP sifatnya dapat sinkronisasi dua pihak antara client maupun server. Sebagai contoh, jika menghapus email yang masuk dari smartphone android maka di sisi server, email tersebut juga akan terhapus


5. Konfigurasi IMAP (Incoming Server)

Isikan nama email, nama pengguna dan password sesuai dengan informasi manual settings. Untuk Server IMAP tuliskan sesuai dalam informasi manual settings. Adapun jenis keamanan pilih SSL/ TLS  isikan port IMAP yaitu 993. Lalu tap Berikut / Next


6. Konfigurasi IMAP (Outgoing Server)

Isikan sesuai dengan informasi manual settings. Tuliskan nama server SMTP beserta port. Pilih SSL/ TLS untuk keamanan data. Tuliskan nama pengguna dengan alamat email beserta password. Setelah itu tap Berikut / Next.

7. Pengaturan Account

Tap Berikut / Next.


8. Tunggu hingga proses sinkronisasi selesai. Setelah proses sinkronisasi selesai, maka akan muncul tampilan pengelolaan email seperti kotak masuk, kotak keluar, kotak terkirim dan sebagainya

Baca artikel yang berkaitan untuk setting email 


Saturday, August 20, 2022

Membersihkan Cache Browser pada Chrome & Firefox

 


Cache adalah proses penyimpanan sementara data atau halaman HTML dan gambar pada sebuah website untuk Mengurangi penggunaan bandwidth dan loading server. Cache berfungsi untuk mempercepat akses data pada komputer karena cache menyimpan data atau informasi yang telah di akses oleh suatu buffer, sehingga meringankan kerja processor.  

Berikut adalah cara membersihkan cache browser pada Chrome dan Firefox:

Chrome

1.  Buka Chrome Browser, lalu pilih ... lalu more tools --> Ckear Browsing data...


2.  Pada layout clear browsing data, pilih all time, centang semua, lalu klik Clear Cache 




Firefox

1. buka Firefox browser, klik ... lalu klik Option


2.  Pilih tab privacy, lalu klik “your recent History”


3. Kemudian pilih “everything” kemudian klik “clear now”



Memunculkan Simbol & Emoji Pada OS Mac

  Memunculkan Simbol & Emoji  1. Buka aplikasi Pages / Notes pada Macbook. 2. Klik pada Menubar Edit --> Pilih Emoji and Symbols a...